Menu

Demi Jaga Perasaan, 5 Hal Ini Sering Dirahasiakan Ibu Mertua dari Menantu Perempuannya, Duh Apa Ya?

10 Desember 2020 20:05 WIB
Demi Jaga Perasaan, 5 Hal Ini Sering Dirahasiakan Ibu Mertua dari Menantu Perempuannya, Duh Apa Ya?

Menantu dan Mertua. (Unsplash/Walter Gadea)

Enggak akan bilang soal kapan kamu dan suami punya anak

Beauty, ibu mertua mana sih yang enggak berharap segera menggendong cucu setelah anaknya menikah? Meski berharap segera punya cucu, tapi enggak semua mertua akan mengatakan hal tersebut secara blak-blakan. Lagi dan lagi, ini karena dia menjaga perasaanmu dan juga suami.

Ingin kamu mempertimbangkan sarannya

Sebagai ibu mertua dan memiliki lebih banyak pengalaman, dia selalu ingin kamu menuruti nasihatnya. Enggak cuma ingin didengarkan, tapi dia juga ingin kamu mempertimbangkannya.

Jadi, kalau ibu mertua suka ngasih saran, coba pertimbangkan baik-baik sebelum dituruti ya, Beauty. Tunjukkan kepada ibu mertua kalau kamu adalah menantu cerdas, yang bisa mempertimbangkan segala saran dan bertanggung jawab atas keputusan yang kamu ambil nantinya.

Baca Juga: Kata Siapa Menantu dan Mertua Musuhan? Ini 3 Zodiak yang Akur dengan Mertuanya, Hidupnya Bakal Damai dan Tentram!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Witri Nasuha

Artikel Pilihan