Menu

Asha Shara Akui Sedih Saat Tahu Dilaporkan Eks Suami ke Komnas PA: Aku yang Urus, Aku yang Dilaporin, Kayak Sinetron

12 Januari 2023 12:01 WIB
Asha Shara Akui Sedih Saat Tahu Dilaporkan Eks Suami ke Komnas PA: Aku yang Urus, Aku yang Dilaporin, Kayak Sinetron

Asha Shara. (Instagram/ashasyara)

Ia juga menyebutkan kalau dirinya juga telah melakukan pemeriksaan di KPAI beberapa waktu lalu.

"Udah diperiksa. Aku ikut aja prosesnya di KPAI," ungkap Asha Shara.

"Udah aku jelasin permasalahannya, kronologis seperti apa. Paling ya bikin aku sedih aja, bagaimanapun juga aku kan seorang ibu," jelasnya.

"Agak bingung, dari sedih sampai yaudah kita jalani saja," pungkasnya.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Yolanda Bonnita

Artikel Pilihan