Menu

Jangan Dibuang! Khasiat Biji Anggur Luar Biasa Dahsyat Moms, Ampuh Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Begini Cara Mengonsumsinya

17 Januari 2023 12:45 WIB
Jangan Dibuang! Khasiat Biji Anggur Luar Biasa Dahsyat Moms, Ampuh Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Begini Cara Mengonsumsinya

Biji Anggur (Green Medinfo/Edited By HerStory)

3. Merangsang fungsi otak

Senyawa kompleks proanthocyanidin oligomer dapat merangsang fungsi kognitif, yang akan membantu meningkatkan konsentrasi, memori, retensi dan suasana hati. Ini penting bagi orang yang menderita risiko penyakit Alzheimer dan penyakit neurodegeneratif.

Jadi, mulailah makan biji anggur untuk fungsi kognitif yang lebih baik.

4. Mencegah kanker

Sebuah penelitian telah menunjukkan bahwa mengonsumsi biji anggur dapat meminimalkan risiko kanker kulit dan bahkan memperlambat pertumbuhan pembentukan tumor kulit.

Bijinya juga bermanfaat untuk melawan kanker payudara, dan kanker prostat. Efeknya terhadap radikal bebas membantu menghentikan kerusakan sel yang meningkatkan risiko pengembangan penyakit ini.

Baca Juga: Penting untuk Kekebalan Tubuh, Simak Jenis Makanan yang Mengandung Glutamat Glutamin, Salah Satunya Micin!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan