Menu

Hari Gizi Nasional: Saatnya Melek Soal Kebutuhan Nutrisi Tubuh Yuk Moms! Ini Hal yang Harus Kamu Cermati pada Tabel Gizi Makanan Kemasan

26 Januari 2023 09:20 WIB
Hari Gizi Nasional: Saatnya Melek Soal Kebutuhan Nutrisi Tubuh Yuk Moms! Ini Hal yang Harus Kamu Cermati pada Tabel Gizi Makanan Kemasan

Ilustrasi wanita membaca label gizi jus kemasan (Shutterstock/Edited By HerStory)

Selain itu, kekurangan zat gizi mikro seperti anemia juga masih tinggi. Data menunjukkan bahwa 1 dari 2 Ibu hamil mengalami anemia (48%). Di sisi lain, Indonesia juga dihadapkan pada permasalahan gizi lebih (obesitas) terutama pada usia dewasa, baik pada pria.

Jika sebelumnya kamu tak pernah memperhatikan tabel gizi pada makanan kemasan, mulai sekarang biasakan baca tabel tersebut ya Moms. Semoga informasi ini bermanfaat.

Baca Juga: Pecinta Micin Waspada! Dokter Ungkap Bahaya Keseringan Konsumsi Makanan Kemasan, Awas Ada Natrium dan Sodium yang Tersembunyi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: