Menu

Simak Beauty.. 3 Hal Ini Sangat Baik Dilakukan di Pagi Hari, Dijamin Gak Bakal Bikin Kadar Gula Darah Naik!

27 Januari 2023 07:09 WIB
Simak Beauty.. 3 Hal Ini Sangat Baik Dilakukan di Pagi Hari, Dijamin Gak Bakal Bikin Kadar Gula Darah Naik!

Alat pengukur kadar gula darah. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Jakarta —

Beauty, penyakit diabetes yang ditandai dengan tingginya kadar gula darah harus segera ditangani. Sebab, diabetes bisa menjadi penyebab komplikasi kesehatan yang lebih berbahaya.

Salah satu hal yang harus diperhatikan oleh penderita diabetes adalah lonjakan kadar gula darah di pagi hari. Namun, sebenarnya ada cara mudah untuk menjaga kadar gula darah tetap aman terkendali.

Menukil dari laman WebMD, Jumata (27/1/2023), berikut beberapa hal yang bisa dilakukan untuk menjaga kadar gula darah di pagi hari. Yuk, intip cara-caranya dan catat, ya!

1. Minum cuka apel

Cara mudah untuk mencegah lonjakan kadar gula darah adalah mengonsumsi cuka apel karena kandungan asam asetat di dalamnya.

Studi menunjukkan antara 10 mililiter (mL) dan 30 mL efektif untuk membantu menjaga kadar gula darah pagi hari. Kamu bisa langsung meminumnya atau menambahkannya ke makanan atau minumanmu.

Baca Juga: Cocok untuk Penderita Diabetes, Ini 3 Rekomendasi Rice Cooker Rendah Karbo dan Gula untuk Diet Lebih Sehat, Cuss Kepoin Moms!

Baca Juga: Jangan Sepelekan Diabetes Beauty, 7 Bagian Tubuh Ini Bisa Jadi ‘Alarm’ Tanda Bahaya Kadar Gula Darah yang Berlebihan, Cek di Sini!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.