Menu

Dikenal Jadi Hari Kasih Sayang, Tragedi Dibalik Terbentuknya Hari Valentine Sangat Menyayat Hati! Kamu Sudah Tahu?

06 Februari 2023 11:40 WIB
Dikenal Jadi Hari Kasih Sayang, Tragedi Dibalik Terbentuknya Hari Valentine Sangat Menyayat Hati! Kamu Sudah Tahu?

Ilustrasi sepasang kekasih yang merayakan Hari Valentine (Unsplash/Freestocks.org)

Namun St.Valentine menentang keputusan tersebut sebab ia merasa aturan tersebut tak adil. Kemudian secara diam-diam St.Valentine memberanikan diri untuk melanggar keputusan itu dengan cara menikahkan pasangan muda-mudi yang tengah jatuh cinta. Tindakan tersebut diketahui oleh Kaisar Claudius II dan akhirnya St.Valentine mendapatkan hukuman karena pelanggarannya. Hukuman yang Ia terima adalah hukuman mati dengan cara dipenggal kepalanya.

Sebelum St.Valentine dihukum mati, di hari akan dieksekusi mati ia membantu menyembuhkan putri sipir yang menderita kebutaan. Putri sipir tersebut adalah gadis yang ia sukai. St. Valentine juga sempat mengirimkan surat pada 14 Februari 270M kepada putri sipir tersebut.

Surat terakhirnya, berisikan frasa penutup berupa “From Your Valentine”. Bahasa dan eksresi cinta dalam surat tersebut yang ditulis pada abad ke 15, membuat banyak orang mulai meniru untuk menulis surat cinta dan puisi kepada orang-orang yang mereka sayangi. Hingga pada abad ke 17, ada sebuah tradisi yang dilakukan untuk merayakan Hari Valentine di seluruh dunia yang diperingati setiap tanggal 14 Februari.

Baca Juga: Gak Melulu dari Pasangan, Lovenda Kasih Tips Merayakan Hari Kasih Sayang untuk Diri Sendiri, Beauty Harus Tahu!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan