Menu

Si Kecil Suka Berbohong? Please Jangan Marah dan Terbawa Emosi Dulu Moms, Simak Cara Mengatasinya di Sini Yuk!

16 Februari 2023 14:45 WIB
Si Kecil Suka Berbohong? Please Jangan Marah dan Terbawa Emosi Dulu Moms, Simak Cara Mengatasinya di Sini Yuk!

ilustrasi seorang anak yang sedang dimarahi ibunya. (Parenting.firstcry.com/Edited by HerStory)

Setelah anak-anak remaja, mereka akan lebih bisa memahami perbedaan antara benar dan salah. Ada baiknya untuk mendorong dan mendukung mereka dalam mengatakan kejujuran. 

Coba beri kesempatan dan waktu yang cukup untuk si kecil menjelaskannya. Perlu dicatat Moms, jangan ada tekanan yang menyudutkan hingga terselipkan nada marah.

Moms bisa memberikan sedikit apresiasi agar anak merasa ceritanya didengar. Jika ada kejujuran yang mengecewakan hati, hindari untuk marah ya, Moms. 

Moms bisa memberi mereka nasehat secara perlahan. Beri pemahaman pada anak jika ketidakjujuran bisa mengecewakan hati orang lain. 

Beri juga contoh kejujuran kepada anak. Misalnya, saat Moms sedang sedih, bisa curhat kepada anak. Tindakan ini dapat membantu anak untuk lebih terbuka kepada orangtuanya. 

Bantu anak menghindari situasi di mana mereka merasa perlu untuk berbohong. Hindari sikap intimidasi dan selalu berikan rasa nyaman di lingkungan rumah ya, Mons. 

Yuk belajar untuk mengapresiasi anak jika mereka mencapai sesuatu sekecil mungkin. Coba untuk redam emosi juga saat anak mengakui kesalahannya. 

Semoga informasinya bermanfaat, ya Moms!

Baca Juga: Tabiat Baby Issa Dipuji Usai Bikin Nikita Willy Melotot Gegara Lempar Barang, Ini Baru Bibit Gentleman!

Baca Juga: 3 Kesalahan dalam Mengasuh Anak yang Jarang Disadari, Nomor 1 Bahaya Banget Moms-Dads!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: