Menu

Selain Obat Kimia, 5 Makanan dan Minuman Ternyata Bisa Bantu Sembuhkan DBD

20 Februari 2023 10:25 WIB
Selain Obat Kimia, 5 Makanan dan Minuman Ternyata Bisa Bantu Sembuhkan DBD

Ilustrasi makanan yang baik untuk penderita penyakit ginjal. (Pinterest/Freepik)

3. Delima

Delima adalah buah yang sangat bagus bagi penderita DBD. Buah ini dapat membantu meningkatkan jumlah darah dan karenanya, membantu dalam pemulihan pasien demam berdarah.

4. Makanan kaya vitamin C

Makanan kaya vitamin C seperti jeruk, lemon berfungsi sebagai anti-oksidan, yang sangat bagus untuk tubuh saat pulih dari BDB. Jeruk memiliki kandungan serat yang tinggi sehingga baik untuk mengobati gangguan pencernaan.

5. Daun pepaya

Salah satu pengobatan rumahan paling kuno untuk mengobati demam berdarah adalah daun pepaya. Ekstrak dari daun pepaya mengobati demam berdarah dan merupakan salah satu makanan terbaik untuk membantu pasien demam berdarah pulih dengan cepat.

Baca Juga: Kasus DBD Makin Naik, Ini 5 Makanan yang Bisa Bantu Percepat Penyembuhan Demam Berdarah! Moms Sudah Tahu Belum?

Baca Juga: Mulai Masuk Musim Panas, Waspada Nyamuk Dengue Moms! Yuk Intip Cara Mencegah Nyamuk Dengue Menurut Dokter Ahli

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: