Menu

Hubungannya Selalu Gagal, Ini 4 Zodiak 'Gatel' yang Gak Betah dengan Satu Pasangan! Mudah Bosan dan Mata Keranjang!

21 Februari 2023 01:30 WIB
Hubungannya Selalu Gagal, Ini 4 Zodiak 'Gatel' yang Gak Betah dengan Satu Pasangan! Mudah Bosan dan Mata Keranjang!

Pasangan suami istri harmonis (Freepik/Edited by HerStory)

Libra

Salah satu zodiak yang selalu memegang urusan asmara ini kerap dijuluki sebagai player sejati. Hal ini Libra mudah bimbang dengan pasangannya sendiri dan sering mencari celah untuk bertemu orang baru yang diharapkan bakal membuatnya lebih nyaman. 

Alasan tersebut, Libra menjadi salah satu zodiak yang paling susah berkomitmen.

Capricorn

Capricorn mudah merasa bad mood dengan kekurangan pada diri pasangan atau pacarnya. Inilah yang kemudian membuatnya sulit berkomitmen dan ganti-ganti pacar. Sebenarnya, Capricorn adalah pribadi yang setia, sayangnya kesetiaan ini mudah luntur saat ia bertemu sosok yang dianggap membuatnya merasa lebih nyaman.

Itulah tadi zodiak yang mudah bosan dengan pasangan, kamu pernah mengalami menjalani asmara dengan zodiak di atas gak nih Beauty?

Baca Juga: 4 Sifat Wanita yang Bikin Sulit Cari Jodoh!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan