Menu

Sering Minum Sambil Berdiri? Mulai Sekarang Stop Moms, Ini 3 Penyakit Serius yang Siap Mengintaimu

24 Februari 2023 16:44 WIB
Sering Minum Sambil Berdiri? Mulai Sekarang Stop Moms, Ini 3 Penyakit Serius yang Siap Mengintaimu

Minum air putih (Unsplash/Damir Spanic)

3. Merusak Fungsi Ginjal

Ginjal bekerja optimal dengan menyaring cairan yang masuk di sistem pencernaan, saat seseorang duduk. Kebiasaan minum sambil berdiri membuat cairan masuk tanpa melewati penyaringan ke perut bagian bawah.

Hal ini menyebabkan kotoran air mengendap di kantung kemih, dan merusak fungsi ginjal. Kebiasaan itu pun dapat menyebabkan gangguan saluran kemih. Ahli kesehatan menyebutkan, cara minum air yang benar adalah duduk dengan menjaga punggung tetap tegak.

Dengan cara itu, nutrisi dapat mencapai otak dan meningkatkan aktivitasnya. Selain itu, minum dengan cara duduk akan membuat pencernaanmu membaik, dan menghindari kembung.

Baca Juga: Meski Enak dan Tinggi Nutrisi, Ini 2 Risiko Fatal Jika Konsumsi Ikan Mujair Berlebihan, Beauty Wajib Tahu!

Baca Juga: Waspada Bahaya! Ini Penyakit yang Dipicu dari Produk Body Bleaching, Jangan Asal-asalan Ya Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan