Menu

Moms, Jangan Ajak Si Kecil Menonton Film Horor! Dampak Buruk Ini Mengintainya!

30 Desember 2020 14:15 WIB
Moms, Jangan Ajak Si Kecil Menonton Film Horor! Dampak Buruk Ini Mengintainya!

Ilustrasi Anak Sedang Menonton (Pinterest/Chaisplay)

HerStory, Bogor —

Siapa nih yang hobi banget menonton film horor? Menonton film horor rasanya memang sangat seru ya, jalan cerita yang menegangkan, penuh misteri, dan memicu adrenalin jadi daya tarik tersendiri bagi sebagian orang. Namun, apabila film tersebut ditonton oleh si kecil bagaimana ya? 

Moms,perlu diketahui bahwa anak-anak belum bisa membedakan mana yang nyata dan bukan, sehingga ketika menonton film horor tentu saja ia akan mendapatkan efek buruk yang bisa ia rasakan sampai dewasa. 

Melansir dari id.theasianparent.com (30/12/2020), berikut ini adalah dampak buruk yang akan dirasakan oleh anak setelah ia menonton film horor. 

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan