Ilustrasi seorang dokter (Freepik/benzoix)
Pekerjaan dengan gaji tinggi berikutnya adalah apoteker. Rata-rata, seorang apoteker di AS mendapatkan gaji per tahun sebesar 97,6 ribu dolar AS atau sekitar Rp1,5 miliar. Bahkan, profesi ini didominasi oleh wanita dengan presentase sebanyak 60,78 persen.
Orang yang bertugas di bawah pengawasan dokter untuk melakukan berbagai tugas yang sama seperti dokter.
Rata-rata gaji yang bisa mereka raih setiap tahun adalah 91,6 ribu dolar AS atau sekitar Rp1,42 miliar.
Masih di bidang medis, ternyata presentase wanita yang bergelut sebagai perawat cukup banyak lho yaitu 87,17 persen.
Menariknya lagi, gaji rata-rata seorang praktisi perawat adalah sebesar 91,1 ribu dolar AS atau sekitar Rp1,41 miliar per tahun!
Nah, bisa kita lihat, peringat 5 besar dalam profesi wanita dengan gaji yang tinggi itu di bidang medis ya Beauty. Apakah kamu termasuk salah satunya yang menggeluti bidang tersebut?
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.