Menu

Apakah Pasanganmu Adalah Orang yang Egois? Ini Ciri-Cirinya

06 Januari 2021 16:35 WIB
Apakah Pasanganmu Adalah Orang yang Egois? Ini Ciri-Cirinya

Ilustrasi pasangan bertengkar (nypost.com/Edited by Herstory)

Membatasi Ruang Gerakmu

Orang yang egois selalu mencoba mendapatkan kuasa terhadap diri orang lain. Hal ini ia lakukan misalnya dengan membatasi ruang temu antara dirimu dan teman-teman bahkan keluargamu. Mereka juga biasanya mendominasi waktumu sehingga kamu masuk dalam lingkungan sosialnya.

 Nah itu dia ciri-ciri orang egois yang bisa kamu perhatikan. Semoga pasangan atau orang terdekatmu bukan salah satunya, ya!

Baca Juga: 3 Zodiak Keras Kepala dan Egois karena Tujuan Hidupnya yang Kukuh, Ada Kamu Salah Satunya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan