Menu

Food Preparation: Tips Simpan Buah Potong Agar Tak Mudah Busuk, Dijamin Lebih Praktis!

14 Maret 2023 08:00 WIB
Food Preparation: Tips Simpan Buah Potong Agar Tak Mudah Busuk, Dijamin Lebih Praktis!

ilustrasi buah-buahan (freepik/azerbaijan_stockers)

HerStory, Kuningan —

Moms jika menginginkan makan buah jadi lebih simpel, bisa untuk stok buah-buahan yang sudah dipotong-potong. 

Tapi jika Moms menyimpannya dengan cara yang tepat, bisa saja hasilnya jadi mudah busuk.

Maka dari itu dalam resep ini akan dibahas bagaimana caranya menyimpan buahan potong agar gak mudah jadi basi.

Tips ini sempat dibagikan oleh Dewa Ayu di laman Cookpad, begini cara menyimpannya buah yang benar, langsung disimak ya Moms.

  1. Siapkan buah-buahan yang sudah dikupas dan dibersihkan, seperti pepaya, melon, apel, dan lain-lain.
  2. Kemudian siapkan juga air garam, tapi jangan terlalu banyak ya Moms.
  3. Siapkan juga tupperware yang memiliki tutup ya Moms.
  4. Tiriskan dan masukkan dalam wadah dengan tutup.
  5. Masukkan kulkas atau bawa untuk bekal. Sehari dua hari buah masih enak dimakan.

Mudah kan Moms cara menyimpannya, yuk cobain biar makan buah jadi lebih simpel deh.

Baca Juga: Food Preparation: Cara Simpan Cincau Hitam untuk Campuran Minuman, Dijamin Tahan Lama dan Gak Bau

Baca Juga: Food Preparation: Tips Simpan Cumi dalam Kulkas agar Tahan Sebulan, Dijamin Segar Terus!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah