Menu

Dikabarkan Bakal Segera Menikah, Nikita Mirzani Akui Tak Masalah Antonio Dedola Punya Gaji Kecil: Yang Penting...

15 Maret 2023 23:25 WIB
Dikabarkan Bakal Segera Menikah, Nikita Mirzani Akui Tak Masalah Antonio Dedola Punya Gaji Kecil: Yang Penting...

Antonio Dedola dan Nikita Mirzani. (Instagram/@toni.dedola)

"Dia baik, dia nggak neko-neko, dia nggak gila pansos, terus dia juga orangnya nggak peduli padahal dia diserang netizen juga. Tapi dia nggak peduli, malah ketawa-ketawa aja. Sama anak juga baik," sambungnya.

Niki juga melihat perjuangan cinta Antonio yang luar biasa lantaran siap menjadi seorang mualaf dan melakukan operasi sunat agar bisa bersama dengannya.

Rencananya, keduanya akan menikah pada tahun ini. Nikita mengaku akan segera menemui keluarga besar sang kekasi di Spanyol.

Baca Juga: Masih Berseteru, Nikita Mirzani Terang-terangan Menyindir Fitri Salhuteru

Baca Juga: Dengan Lapang Dada, Nikita Mirzani Maafkan Lolly Sebut Sang Anak Kini Kecewa Sudah Bela Keluarga Vadel Badjideh Mati-matian!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan