Menu

Kemendikbudristek RI Gandeng Tentang Anak untuk Cegah Stunting, Gimana Caranya?

24 Maret 2023 09:15 WIB
Kemendikbudristek RI Gandeng Tentang Anak untuk Cegah Stunting, Gimana Caranya?

Ilustrasi anak-anak yang memiliki masalah giziĀ (Shutterstock/Gary Yam)

Dalam kesempatan yang sama, dr. Mesty Ariotedjo, Sp.A, selaku dokter spesialis anak dan founder Tentang Anak, menjelaskan bahwa pengasuhan anak merupakan kunci utama pencegahan stunting.

"80% perkembangan otak anak terjadi pada dua tahun pertama kehidupan, sehingga sangat penting memberikan stimulasi yang baik untuk tumbuh kembang anak," ungkap dr. Mesty.

Meski begitu, rupanya anak yang teridentifikasi stunting pun dapat dioptimalkan pertumbuhannya dengan stimulasi yang tepat.

"Kemitraan antara Tentang Anak dan Kemendikbudristek melalui Pendidikan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUD HI) bertujuan untuk mewujudkan perkembangan anak yang cerdas dan sehat serta menanggulangi angka stunting di Indonesia," lanjutnya.

Fyi, Tentang Anak bersama Kemendikbudristek RI meresmikan kemitraan jangka panjang dalam peningkatan kualitas media komunikasi, informasi, dan edukasi serta kapasitas sumber daya manusia pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) terintegrasi melalui pendekatan multiprogram, multisasaran, dan multiplatform.

Melalui kerja sama ini diharapkan dapat memberikan pemahaman dan pengetahuan yang lebih luas mengenai optimalkan tumbuh kembang anak usia dini secara meluas.

Baca Juga: Kemendikbudristek Gelar KILA 2023, Sajikan Hiburan Lagu Anak Indonesia Berkualitas, Intip Keseruannya!

Baca Juga: Membanggakan, Karya Busana Insan Vokasi Bakal Hadir di Front Row Paris 2023, Keren Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: