Menu

Rematik Ganggu Aktivitas Harianmu Moms? Cus Atasi dengan 3 Herbal Ini, Ternyata Semua Bahan Ada di Dapur

24 Maret 2023 08:46 WIB
Rematik Ganggu Aktivitas Harianmu Moms? Cus Atasi dengan 3 Herbal Ini, Ternyata Semua Bahan Ada di Dapur

Daun pandan.

3. Daun pandan

Bagi kamu yang sedang menderita sakit akibat rematik, ambil 3 lembar daun pandan segar, cuci bersih dan iris tipis-tipis. Kemudian, seduh daun pandan wangi dengan 1/2 cangkir minyak kelapa yang sudah dipanaskan. 

Lalu, gunakan minyak tersebut untuk menggosok bagian tubuh yang sakit.

Selain menggunakan cara alami atau tradisional di atas, kamu tetap harus menjaga pola hidup sehat, ya Moms. Sebaiknya hindari mandi pada malam hari yang bisa menyebabkan kamu terserang rematik. Semoga informasi bermanfaat!

Baca Juga: Bisa Jaga Imun Tubuh saat Cuaca Ekstrem, Ini 3 Bahan Herbal yang Cocok untuk Dikonsumsi Sehari-hari

Baca Juga: Mixagrip Luncurkan Herbal Greges, Langsung Dicoba dengan Ajak Berlayar di Jakarta Phinisi Cruise!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan