Menu

Waduh!Ferry Irawan Merasa Dikorbankan agar Venna Melinda Dapat Suara Rakyat untuk Jadi Anggota DPR: Saya Bagaikan…

28 Maret 2023 22:45 WIB
Waduh!Ferry Irawan Merasa Dikorbankan agar Venna Melinda Dapat Suara Rakyat untuk Jadi Anggota DPR: Saya Bagaikan…

Venna Melinda dan Ferry Irawan (Instagram/@ferryirawanreal)

Ferry Irawan pun menjelaskan jika saat dirinya dituduh melakukan KDRT dirinya memilih bungkam hanya pengacara dan keluarga saja yang angkat bicara karena merasa apa yang diungkapkannya hanya aib keluarga.

"Kenapa saya selama ini tidak berkomentar, karena tidak lebih kalau saya berkomentar atau memberikan pernyataan, hanyalah aib rumah tangga yang akan saya ungkap," kata Ferry Irawan dalam persidangan.

Sementara itu hingga saat ini, Ferry Irawan tak mengakui tuduhan KDRT, dirinya mengaku tak bisa melawan sistem yang membuatnya jadi tersangka.

"Saya tidak berdaya melawan sistem, di mana sistem itu dipaksakan ke saya untuk saya berada dalam tahanan, untuk sesuatu perbuatan yang tidak pernah saya lakukan dan saya bukan pelaku KDRT," lanjutnya.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan