Menu

Mimpi Basah Siang Hari Bikin Puasa Batal Gak Sih? Ini Penjelasan dari Buya Yahya, Catat Ya!

30 Maret 2023 12:00 WIB
Mimpi Basah Siang Hari Bikin Puasa Batal Gak Sih? Ini Penjelasan dari Buya Yahya, Catat Ya!

Ilustrasi tidur setelah sahur (Freepik/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Saat menjalankan ibadan puasa, ada beberapa hal yang harus dihindari karena bisa membatalkan puasa, seperti makan, minum, berhubungan intim, dan keluar mani secara sengaja.

Lantas, bagaimana kalau seseorang mengalami mimpi basah dan mengeluarkan mani di siang hari saat berpuasa? Apakah puasanya batal?

Untuk itu, pendakwah Buya Yahya menjelaskan hukum mimpi basah yang dialami pada siang hari saat sedang berpuasa. Menurutnya, hal itu gak membatalkan puasa.

"Salah satu hal yang membatalkan puasa adalah keluar mani dengan sengaja. Jika orang keluar mani tanpa sengaja, seperti mimpi basah, maka puasanya gak batal," jelas Buya Yahya dikutip dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, Kamis (30/3/2023).

Baca Juga: Suami Kepergok Selingkuh hingga Zina, Wajib Dicerai Gak Sih? Simak Yuk Moms Pendapat Buya Yahya!

Baca Juga: Buya Yahya Kupas Tuntas Perdebatan Menstruasi, Benarkah Rambut Rontok saat Haid Perlu Disucikan?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan