Menu

Kurang Baik Buat Kesehatan, Ini 4 Kebiasaan Buruk Sahur yang Harus Dihindari, Salah Satunya Gak Boleh Langsung Tidur!

08 April 2023 08:20 WIB
Kurang Baik Buat Kesehatan, Ini 4 Kebiasaan Buruk Sahur yang Harus Dihindari, Salah Satunya Gak Boleh Langsung Tidur!

Ilustrasi tidur setelah sahur (Freepik/Edited by HerStory)

3. Minum Minuman Berkafein dan Berkarbonasi

Minuman berkarbonasi dan berkafein menyebabkan kegelisahan serta kehausan di siang hari. Hindari kelebihan kafein sehingga kamu bisa melewati puasa tanpa gangguan kesehatan.

Penuhi asupan cairan dengan minum air putih 8 gelas atau 2 liter sehari selama periode buka puasa hingga sahur. 

4. Tidur Setelah Sahur

Kebiasaan buruk yang wajib kamu hindari adalah langsung tidur setelah sahur. Tidur tepat setelah sahur dapat menyebabkan beberapa masalah perut karena tubuh bekerja lebih keras dalam mencerna makanan. 

Bahkan, berbaring tanpa benar-benar tidur dapat memicu masalah kesehatan seperti refluks asam. Cobalah untuk tetap aktif setidaknya selama 2 jam setelah sahur kemudian tidur sebentar sebelum berangkat kerja. 

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ummu Hani

Artikel Pilihan