Menu

5 Mitos Suku Dayak yang Jarang Diketahui: Sentuh Wanita Sembarangan, Alat Vital Bakal Menghilang!

09 April 2023 19:30 WIB
5 Mitos Suku Dayak yang Jarang Diketahui: Sentuh Wanita Sembarangan, Alat Vital Bakal Menghilang!

Keistimewan Suku Dayak yang Harus Diketahui. (Istimewa/Edited by HerStory)

4. Jaga ucapan saat di makam suku Dayak

Selain kamu harus jaga ucapan saat di makam suku Dayak. Tradisi pemakanan suku Dayak sangat unik sebab jenazah gak dikubur melainkan dibiarkan di atas tanah setelah dimasukkan di dalam peti.

Peti tersebut kemudian ditutupi oleh gubug kayu yang disebut sebagai kulambu oleh masyarakat suku Dayak. Makam ini sangat sakral sehingga kamu harus menjaga ucapan untuk mencegah terjadinya hal buruk yang gak diinginkan.

5. Jangan pandang suku Dayak sebelah mata

Suku Dayak dianggap memiliki kemampuan magis yang luar biasa bahkan dipercaya sebagai salah satu suku dengan sihir terkuat di dunia, lho. Oleh karena itu, kamu gak boleh memandang sebelah mata mereka, Beauty.

Jika suku Dayak merasa sakit hati, maka bisa saja mereka melakukan perlawanan menggunakan hal mistis. Jadi, jangan sampai menghina dan membuat menyinggung perasaan suku Dayak, ya.

Nah, itu dia beberapa mitos terkait suku Dayak yang beredar. Bagaimana menurutmu, Beauty?

Baca Juga: Mitos Pamali Nikah di Bulan Suro Makin Santer, Ini 5 Artis yang Gak Takut Kena Sial! Siapa Saja Sih?

Baca Juga: Waspada! Gelaja Alzheimer Ternyata Bisa Dirasakan saat Muda, Ahli Kupas Tuntas Mitos yang Paling Dipercaya Publik!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Noorma Amalia Siregar

Artikel Pilihan