Menu

Dituding Jalani Pengobatan Dibantu Makhluk Ghaib, Sosok Ustadz Ini Sebut Pengobatan Ida Dayak Tak Pakai Sihir: Saya Yakin!

11 April 2023 23:00 WIB
Dituding Jalani Pengobatan Dibantu Makhluk Ghaib, Sosok Ustadz Ini Sebut Pengobatan Ida Dayak Tak Pakai Sihir: Saya Yakin!

Kolase foto Ida Dayak. (TikTok/Edited by HerStory)

Berbanding terbalik dengan yang lain, ustaz ini secara tegas mengatakan bahwa Ida Dayak adalah seorang Muslimah yang taat. Ia mengatakan hal tersebut dengan melihat cara Ida Dayak mengobati pasien yang selalu berdoa dan mengucapkan kalimat Tauhid.

“Teman-teman, wanita yang berusia 50 tahun lebih ini merupakan seorang Muslimah. Maka di setiap kegiatan beliau seperti mengobati seseorang, maka beliau senantiasa mengucapkan kalimat Tauhid Laa Ilaha Illallah,” tegasnya.

“Dan beliau selalu mengulang-ulang bahwasanya kesembuhan adalah milik Allah SWT, kesembuhan datang dari Allah SWT, dan beliau ini hanya merupakan perantara. Kemudian teman-teman yang begitu luar biasa lagi, yang membuat beliau ini semakin tenar dan terkenal, bagaimana beliau ini tidak memiliki tempat praktek khusus. Yang beliau inginkan adalah bagaimana keliling terutamadi Indonesia untuk bagaimana menjadi asbab kesembuhan bagi masyarakat Indonesia,” pungkasnya.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan