Azka Corbuzier, Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier, dan Nada Tarina (Instagram/mastercorbuzier)
Tak sedikit warganet yang salah fokus dengan wajah Deddy Corbuzier yang mirip dengan salah satu tokoh dalam kartun SpongeBob SquarePants, yaitu Squidward.
"Maaf, Kak. Squidward versi tampan memang," tambah warganet lain.
"Iya ya, Om Ded itu kayak Squidward pas tampan," komentar warganet lainnya lagi.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.