Menu

Perut Kembung Saat Hamil, Berbahaya Nggak Ya?

25 Januari 2021 14:05 WIB
Perut Kembung Saat Hamil, Berbahaya Nggak Ya?

Ilustrasi ibu hamil yang sedang stres. (Pinterest/bbc.com)

HerStory, Bandung —

Semakin meningkatnya usia kandungan, wanita hamil sering kali merasa kembung. Perut kembung saat hamil merupakan kondisi yang biasa terjadi. Namun jika kondisi tersebut terjadi secara terus menerus, maka bisa sangat mengganggu kenyamanan ibu hamil.

Siapa pun, termasuk bayi yang baru berusia beberapa bulan bisa mengalami perut kembung. Dilansir dari berbagai sumber (25/01/2021), perut kembung saat hamil terjadi karena gas tersebut akan menjadi lebih banyak dan akan terus meningkat seiring bertambahnya usia kandungan.

Baca Juga: Program Hamil Anak Kedua Rentan Memicu Infertilitas Sekunder, Moms Simak Yuk Cara untuk Mencegahnya!

Baca Juga: Penyakit Preeklamsia pada Ibu Hamil Mengancam Kesehatan Bayi dalam Kandungan, Ini 5 Tips Makan Sehat yang Wajib Dipatuhi Bumil, Catat Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: