Menu

Lolly Anak Nikita Mirzani Ngaku Stres Berat Hingga Butuh Konseling, Ini 7 Tanda Kamu Harus Segera ke Psikolog, Jangan Ditunda-tunda!

12 Mei 2023 11:26 WIB
Lolly Anak Nikita Mirzani Ngaku Stres Berat Hingga Butuh Konseling, Ini 7 Tanda Kamu Harus Segera ke Psikolog, Jangan Ditunda-tunda!

Lolly dan Nikita Mirzani (instagram.com)

3. Rasa cemas yang sulit dikendalikan

Rasa cemas memang wajar, tapi jika terjadi secara berlebihan dan sulit dikondisikan, ini bisa mengganggu aktivitas harian. Gangguan kecemasan biasanya ditandai dengan badan gemetar, jantung berdebar, sesak napasa, kelelahan, tubuh berkeringat, sulit tidur, sakit perut, mulut terasa kering, hingga hilangnya kesadaran.

4. Suasan hati yang mudah berubah

Perubahan suasana hati yang ekstrem atau mood swing juga menjadi salah satu tanda kamu harus segera ke psikolog. Mood swing ditandai dengan perubahan suasana hati mendadak dan naik turun, bergantian antara perasaan bahagia (positif) ke perasaan marah, tersinggung, atau depresi (negatif) dalam waktu yang singkat.

Pada kasus yang parah, mood swing menyebabkan kecemasan, mudah marah, sulit fokus, mudah berprasangka buruk, halusinasi, dan depresi.

5. Bersikap paranoid

Seseorang yang mengalami paranoid menganggap bahwa orang lain akan mengeksploitasi, menyakiti, atau menipu tanpa adanya bukti dan alasan yang jelas. Gejala ini meliputi tidak percaya dengan orang lain, cenderung menarik diri dari pergaulan, dan sulit bersikap santai karena hidup dipenuhi dengan kecurigaan.

Baca Juga: Bukan untuk Minta Maaf, Lolly Ternyata Dideportasi dari Inggirs! Nikita Mirzani Balas Kecut: Harusnya Diborgol Aja!

Baca Juga: Pintu Maaf Tertutup Rapat? Nikita Mirzani Hapus Tato Nama Lolly di Punggungnya, Netter Sedih: Sesakit Itu Ya Hatinya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: