Ilustrasi kulit anak (Freepik/EditedByHerstory)
Dokter Matahari mengingatkan orang tua untuk memilih produk perawatan kulit si kecil dengan kandungan yang aman, efektif, dan lembut.
"Untuk memilih produk bagi si kecil, tentunya para orang tua harus cermat, tepat, dan pintar. Kita harus melihatt detail isi kandungan apa saja yang terdapat dalam suatu produk skincare," ungkap dr. Matahari ditemui di Gandaria City, Sabtu (27/5/2023).
Lebih lanjut, dr. Matahari juga mengungkapkan kandungan-kandungan apa saja yang sebenarnya aman dan baik untuk kulit si kecil.
"Salah satu contoh kandungan yang aman dan baik untuk menjaga skin barrier si kecil, misalnya ceramide, chamomile, niacinamide, dan hyaluronic acid," ujar dr. Matahari.
Moms, itulah beberapa tips memilih dan membeli produk perawatan kulit untuk si kecil. Semoga bermanfaat, ya!
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.