Menu

Sering Tahan Buang Air Kecil? Yuk, Tengok yang Terjadi Pada Tubuhmu!

03 Februari 2021 23:55 WIB
Sering Tahan Buang Air Kecil? Yuk, Tengok yang Terjadi Pada Tubuhmu!

Menahan buang air kecil. (Pinterest/Edited by Herstory)

Meskipun begitu, jika ditahan dengan waktu lama, berbagai kemungkinan bisa terjadi. Mulai dari batu ginjal, infeksi saluran kemih, dan retensi urin bisa terjadi. 

Enggak hanya itu, beberapa kejadian mengejutkan karena menahan buang air kecil juga pernah terjadi. Kantung kemih bisa sewaktu-waktu meledak saat ia terlalu penuh dan ada seorang wanita yang bahkan pernah keracunan air karena mengikuti perlombaan minum air tanpa boleh pergi ke toilet untuk buang air kecil. 

Duh, perlu hati-hati, nih! Buang air kecil yang rutin ya, Ladies! 

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan