Menu

Mudah Banget, Ini Cara Membedakan Daging Kambing dan Daging Sapi Agar Tak Salah Pengolahan, Simak, Moms!

09 Juni 2023 21:25 WIB
Mudah Banget, Ini Cara Membedakan Daging Kambing dan Daging Sapi Agar Tak Salah Pengolahan, Simak, Moms!

Daging Kurban (Foto:Shutterstock)

Bau yang Berbeda

Daging kambing akan memiliki aroma yang lebih kuat dan tampak amis, atau yang kerap disebut prengus. Sementara bau daging sapi tak begitu kuat,

Hal ini tentu membuat pengolahan keduanya berbeda untuk menghilangkan aromanya ya, Moms.

Tekstur daging

Ketika dimasak, daging kambing akan memperlihatkan serat yang tebal dan kasar, sehingga agak lebih alot ketika digigit dan harus ekstra saat mengunyah.

Sementara daging sapi akan terlihat lebih halus karena serat-seratnya yang lebih kecil.

Sudah tahu kan bedanya daging kambing dan sapi? Jadi, Moms akan masak apa saat momen Idul Adha nanti?

Baca Juga: Otentik Khas Jepang, Karubi Maru Hadirkan Daging Panggang Lezat di Botani Square Mall Bogor, Cuss Merapat Beauty!

Baca Juga: 3 Rekomendasi Panci Presto yang Bisa Bikin Daging Empuk, Beli Yuk Moms Persiapan untuk Puasa dan Lebaran!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan