Menu

Benar Pacaran? Sule Akhirnya Klarifikasi sola Hubungannya dengan Ucie Sucita, Ungkap Reaksi Anak: Pokoknya yang Terbaik, Mereka Doain

16 Juni 2023 17:00 WIB
Benar Pacaran? Sule Akhirnya Klarifikasi sola Hubungannya dengan Ucie Sucita, Ungkap Reaksi Anak: Pokoknya yang Terbaik, Mereka Doain

Ucie Sucita dan Sule (Instagram/Edited by HerStory)

"Biasa sesama orang Sunda," seloroh Sule seperti dikutip dari tayangan cuplikan yang diunggah akun TikTok @keluargakecildijerman01, Jumat (16/6/2023).

"Hati-hari sam aOrang, sekali sun (cium) langsung tergoda," timpal Ucie.

@keluargakecildijerman01 klarifikasi sule tentang hubungannya dengan sucita #foryou #fypindonesia #fyp #sule #sucita ♬ original sound - cerita seleb_01

Denny Cagur lantas penasaran dengan pendapat anak-anak Sule terkait rumor sang ayah yang menjalin hubungan dengan Ucie Sucita.

"Taulah (rumor kedekatan) mereka kan punya handphone, pasti lihat. Tanggapannya biasa aja," kata Sule.

Diungkap Sule, anak-anak tak terlalu ikut campur perihal pekerjaan ayah mereka. 

Bila memang ada wanita yang saat ini didekati Sule, anak-anak selalu mendoakan yang terbaik.

"Kalau urusan pekerjaan anak-anak enggak pernah ikut campur. Pokoknya kalau ada yang terbaik, anak-anak doain gitu," tukas Sule.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Witri Nasuha

Artikel Pilihan