Menu

Demi Punya Baby Boy, Aurel Hermansyah Paksa Suami Makan Daging, Mitos atau Fakta Konsumsi Daging Bakal Hamil Anak Laki-laki?

21 Juni 2023 05:50 WIB
Demi Punya Baby Boy, Aurel Hermansyah Paksa Suami Makan Daging, Mitos atau Fakta Konsumsi Daging Bakal Hamil Anak Laki-laki?

Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah (Instagram/attahalilintar)

dr. Boyke memaparkan bahwa untuk mendapatkan bayi laki-laki, maka sperma dengan kromosom Y yang harus membuahi sel telur.

"Kalau dia itu membuahi sperma X maka anaknya perempuan. Kalau sperma Y yang cepat anaknya laki-laki," ujar dr. Boyke.

Bukan hanya itu, faktor asupan makanan benar bisa membantu mengatur jenis kelamin yang dikandung oleh sang ibu.

Jenis makanan yang dikonsumsi oleh Moms dan PakSu juga berbeda kaalau mau mendapatkan bayi laki-laki.

Buat PakSu, sejak tiga bulan merencanakan kehamilan benar adanya harus perbanyak makan daging.

"Biasanya untuk anak laki-laki, tolong yang laki-laki jadi macam 3 bulan yang artinya makan cuma daging-dagingan supaya sperma Ynya lebih banyak banyak," jelas dr. Boyke.

Sementara untuk Moms jangan makan daging. Justru harus perbanyak makan sayur-sayuran.

"Supaya suasana dari vaginanya menjadi lebih basa sehingga akhrinya karena sperma Y suka dengan suasana basa dia naik dia membuahi jadilah dia anak laki-laki," paparnya.

Nah, kalau Mom banyak makan daging, maka vagina akan lebih keset sehingga sperma Y menjadi sulit naik.

Jadi, bukan mitos ya Moms makan daging bisa memperbesar peluang untuk mendapatkan bayi laki-laki. Tapi, PakSu aja nih yang harus banyak mengonsumsi daging.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Netter Salfok, Wajah Aurel Hermansyah saat Umrah Bawa Anak dengan Atta Halilintar Disorot! Ada Apa?!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan