Menu

30 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa Halus dan Jarang Dipakai, Ayu Tenan untuk Si Kecil Moms!

07 Juli 2023 11:55 WIB
30 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa Halus dan Jarang Dipakai, Ayu Tenan untuk Si Kecil Moms!

Anak Bayi Memainkan Air Liur

16. Elsya: nama yang diambil dari nama bunga elysium

17. Eriana: kedamaian dan kedamaian batin

18. Esti: harapan

19. Fathiyah: kemenangan

20. Galuh: bulan, bulan purnama

21. Gitasari: lagu suci

22. Griselda: memiliki daya tarik yang kuat

23. Ayuningtyas: berarti keindahan yang luhur

24. Cahyarani: berarti cahaya sang ratu

25. Dityasa: berarti keagungan sang dewa

26. Galuh Ayu: berarti pangeran yang cantik dan lembut hatinya

27. Harjanti: berarti wanita yang memikul tanggung jawab besar

28. Jalesviva: berarti wanita yang berani menghadapi hidup

29. Kalyana: berarti kebahagiaan yang abadi

30. Luh Ayu: berarti putri cantik yang lembut hatinya

Baca Juga: 30 Nama Bayi Laki-laki Terinspirasi dari Bahasa Jawa Kuno, Cocok Banget untuk Si Kecil yang Gagah dan Tampan Moms!

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Pembawa Rezeki 2 Kata yang Cantik dan Manis, Moms dan Dads Pasti Suka Deh!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan