Menu

Tidur Jadi Pulas, 7 Cara Mudah Mengatasi Gangguan Tidur, Yakin Gak Mau Coba?

12 Juli 2023 03:25 WIB
Tidur Jadi Pulas, 7 Cara Mudah Mengatasi Gangguan Tidur, Yakin Gak Mau Coba?

Ilustrasi wanita yang mengalami insomnia. (Unsplash/Edited by HerStory)

4. Melakukan aktivitas relaksasi sebelum tidur

Lakukan aktivitas yang mendukung relaksasi sebelum tidur, seperti berendam air hangat, mendengarkan musik yang menenangkan, dan melakukan yoga. Aktivitas tersebut dapat menciptakan suasana nyaman yang mempercepat proses tidur.

5. Hindari makanan atau minuman yang mengandung kafein

Kafein adalah stimulan yang menjaga tubuh untuk tetap terbangun. Efek kafein dapat dirasakan dalam kurun waktu 6 sampai 8 jam pasca konsumsi. Oleh karena itu, hindari makanan atau minuman berkafein, seperti kopi atau soda, ketika menjelang tidur.

6. Olahraga teratur

Olahraga dan gaya hidup sehat berperan penting dalam menjaga kualitas tidur. Penelitian 2021 menunjukkan bahwa olahraga selama 60 menit sebanyak 4 sampai 5 kali dalam periode 8-12 minggu dapat membantu mengatasi insomnia. Namun, hindari melakukan olahraga di jam yang terlalu dekat dengan waktu tidur.

7. Konsumsi suplemen untuk mengatasi gangguan tidur

Gangguan tidur berkepanjangan dapat menyebabkan turunnya kebugaran tubuh. Karena itu, kini tersedia banyak sekali suplemen untuk mengatasi gangguan tidur, tapi tidak semua suplemen cocok untuk dikonsumsi secara jangka panjang.

Jika ingin mengonsumsi suplemen, konsultasikan dulu dengan dokter agar dosis dan cara pemakaiannya tepat.

Baca Juga: Sepanjang Hari Ngantuk Meski Gak Ada Kegiatan Berat, Benarkah Karena Gangguan Tidur?

Baca Juga: Alamak! Lingkungan dan Kondisi Kesehatan Bisa Picu Gangguan Tidur, Beauty Harus Tahu Nih Cara Mengatasinya, Auto Bobo Nyenyak!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Cherryn Lagustya

Artikel Pilihan