Menu

Jangan Anggap Sepele, Air Rebusan Daun Salam Ampuh Turunkan Kadar Gula Moms, Begini Cara Membuatnya..

12 Juli 2023 20:40 WIB
Jangan Anggap Sepele, Air Rebusan Daun Salam Ampuh Turunkan Kadar Gula Moms, Begini Cara Membuatnya..

Daun salam. (Pixabay/zapach_bzu)

Untuk mendapatkan manfaatnya, kamu bisa merebusnya dan minum air rebusannya itu Moms. Untuk langkah-langkahnya, simak beberapa cara berikut ini:

  • Siapkan kurang lebih 500 mililiter (ml) air dan 7 lembar daun salam.
  • Cuci daun salam hingga bersih.
  • Rebus daun salam dengan air hingga berubah warna.
  • Setelah berubah warna, buang daun salam.
  • Air rebusan daun salam siap dihidangkan.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan