Menu

Waspada! Cegah Penyakit Kronis, Ini 3 Sayuran yang Sebaiknya Gak Digoreng! Nomor 2 Masih Jarang Diketahui Lho!

17 Juli 2023 02:15 WIB
Waspada! Cegah Penyakit Kronis, Ini 3 Sayuran yang Sebaiknya Gak Digoreng! Nomor 2 Masih Jarang Diketahui Lho!

Kol Goreng (pixabay)

HerStory, Jakarta —

Mungkin beberapa orang Indonesia sudah terbiasa mengolah sayuran dengan di goreng. Terlebih jika dicampur dengan sambal dan nasi hangat tentu saja rasanya akan semakin dahsyat!

Sayangnya, dibalik kenikmatan sayur yang di goreng ini ada penyakit serius yang bisa saja kamu rasakan lho Beauty dan bahkan bisa berbahaya jika dikonsumsi secara terus menerus.

Melansir dari Halodoc melalui sindikasi konten suara.com, Senin (17/7/2023) bahwa beberapa sayur jika diolah dengan cara digoreng maka akan mengaktifkan senyawa berbahaya dalam sayur tersebut. Senyawa ini bisa memicu penyakit serius di masa depan. Sebenarnya tak semua sayur dapat menjadi jahat bagi tubuh jika digoreng. Inilah 3 sayur yang sebaiknya diolah dengan cara tak di goreng. Simak yuk Moms!

1. Sayur Kol/ Kubis

Beberapa orang mengenal saur ini dengan sebutan kol, namun beberapa orang juga menyebutnya dengan kubis. Jika sayur Kol digoreng akan mengandung senyawa amina heterosiklik (bersifat karsinogenik pemicu kanker, risiko obesitas, dan penyakit jantung). Sayang sekali ya meskipun sayur kol sangat nikmat jika digoreng tapi sebaiknya diolah dengan cara lain.

Baca Juga: Alami Hal Tak Biasa, Inul Daratista Akui Pernah Muntah Darah dan Idap Penyakit Misterius! Ada Apa?

Baca Juga: Waspada! Gak Banyak yang Tahu, Ini 4 Gejala Diabetes yang Wajib Diketahui, Nomor 2 Sering Disepelekan!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.