Menu

Beauty Harus Tau! Ini 4 Bahaya Apabila Rambut Dicatok Setiap Hari, Ternyata Efeknya Ngeri Banget

18 Juli 2023 10:40 WIB
Beauty Harus Tau! Ini 4 Bahaya Apabila Rambut Dicatok Setiap Hari, Ternyata Efeknya Ngeri Banget

ilustrasi mencatok rambut (freepik/valuavitaly)

3. Rambut Rontok

Menurut penelitian yang diterbitkan dalam Jurnal Online Dermatologi India, penggunaan catokan rambut yang berlebihan dapat menyebabkan kerontokan rambut. Bahkan, alat styling bisa menyebabkan kerusakan permanen, kata penelitian itu.

Penggunaan catokan dapat merusak akar sehingga rentan terhadap kerontokan rambut.

4. Kulit Kepala Gatal

Terlalu banyak panas saat mencatok menghilangkan minyak pada kulit rambut. Hal itu juga menghilangkan kemampuan alaminya, yaitu menghasilkan minyak.

Produksi minyak alami pada kulit kepala terhambat karena kematian folikel atau akar rambut. Nah Beauty, ketika kelembapan di kulit kepala berkurang, kamu akan mengalami gejala dry scalp, seperti kemerahan, gatal, dan mengelupas.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ummu Hani

Artikel Pilihan