Menu

Tanpa Perlu Minum Obat, Rutin Mengonsumi Jeruk Ternyata Mampu Menurunkan Kadar Kolesterol lho, Bikin Langsung Ambrol!

18 Juli 2023 17:00 WIB
Tanpa Perlu Minum Obat, Rutin Mengonsumi Jeruk Ternyata Mampu Menurunkan Kadar Kolesterol lho, Bikin Langsung Ambrol!

Kulit buah jeruk. (bebeautiful.in/Edited by Herstory)

HerStory, Jakarta —

Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menurunkan kadar kolesterol tanpa perlu minum obat. Salah satu yang paling mudah adalah dengan rutin mengonsumsi buah-buahan yang dapat menurunkan kadar kolesterol tinggi.

Ada banya jenis buah-buahan yang aman dikonsumsi oleh para pendereita kolesterol. Salah satunya adala jeruk. Rutin makan jeruk ternyata bisa bikin kadar kolesterol yang tinggi langsung ambrol lho, Beauty!

Senyawa flavonoid yang ditemukan di dalam jeruk, terbukti dapat menurunkan kadar kolesterol. Sebuah studi yang diterbitkan dalam jurnal Oxidative Medicine and Cellular Longevity pada 2019, menemukan bahwa flavonoid dalam buah jeruk dapat membantu menurunkan hiperlipidemia (nama lain dari kolesterol tinggi). Flavonoid pada jeruk cenderung memberikan perlindungan terhadap penyakit kardiovaskular.

"Kemampuan flavonoid jeruk untuk mengurangi stres oksidatif, hiperlipidemia, dan peradangan, serta meningkatkan fungsi endotel, tekanan darah arteri, dan metabolisme lipid mungkin bertanggung jawab atas peran terapeutiknya terhadap aterosklerosis dan penyakit kardiovaskular," kata studi tersebut seperti dilansir Express, Selasa (18/7/2023).

Buakan hanyakaya akan senyawa flavonoid, jeruk juga memiliki kandungan pektin dan serat larut. Dalam studi yang dipublikasikan di EJCN, pektin dapat menurunkan kolesterol dengan cara yang saa dengan serat larut. Di mana, serat larut sendiri memiliki kemampuan untuk mengikat kolesterol i usus dan mengeluarkannya dari tubuh.

Baca Juga: 4 Makanan yang Harus Dihindari Saat Kolesterol Kamu Kambuh, Jangan Ngeyel Kalau Gak Mau Tambah Parah!

Baca Juga: Dijamin Ambrol, Ini 5 Buah yang Bisa Turunkan Kolesterol, Nomor 1 Kesukaan Banyak Orang Nih!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan