Menu

Peneliatan Sebut Sering Melewatkan Sarapan Bisa Picu Serangan Jantung Lho Beauty, Yakin Masih Mau Skip?

20 Juli 2023 08:30 WIB
Peneliatan Sebut Sering Melewatkan Sarapan Bisa Picu Serangan Jantung Lho Beauty, Yakin Masih Mau Skip?

Tuna mayo egg cheese sandwich (Cookpad/Putri Cantika)

Risiko atherosklerosis terbesar dialami oleh mereka yang tidak rutin sarapan. Disamping itu, mereka yang tidak rutin sarapan juga memiliki lingkar perut yang lebih besar, tekanan darah yang lebih tinggi, kadar kolesterol dan kadar gula yang lebih tinggi.

Mereka yang tidak sarapan cenderung memiliki pola hidup yang buruk, termasuk pola makan yang tidak sehat, suka minum minuman beralkohol dan merokok. 

“Jadi, kemungkinan masalah pembuluh darah yang dialami oleh mereka yang tidak sarapan ada hubungannya dengan pola hidup yang tidak sehat tersebut,” pungkasnya.

Baca Juga: Masaknya Cuma Sebentar, Cusss Intip Resep Nasi Goreng Simpel untuk Sarapan, Rasanya Gak Kalah Jauh dari yang Dijual Abang-abang Lho!

Baca Juga: Simpel dan Menyehatkan, Cusss Bikin Bolu Kukus Oatmeal Pakai Microwave, Bisa Matang dalam 15 Menit Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari