Menu

5 Penyebab Seseorang Alami Bersin Tiap Hari, Benarkah Tanda Bahaya?

24 Juli 2023 12:40 WIB
5 Penyebab Seseorang Alami Bersin Tiap Hari, Benarkah Tanda Bahaya?

ilustrasi menahan bersin (freepik/benzoix)

3. Infeksi Virus

Infeksi virus seperti flu atau pilek dapat menyebabkan iritasi di saluran hidung dan tenggorokan, sehingga memicu bersin sebagai respons tubuh.

4. Asma

Asma adalah penyakit paru kronis yang menyebabkan saluran pernapasan mengalami penyempitan dan peradangan.

Orang dengan asma sering kali mengalami serangan batuk dan bersin di pagi hari karena perubahan suhu dan kelembapan.

5. Debu dan Jamur di Kamar Tidur

Kamar tidur yang tidak terjaga kebersihannya bisa menjadi tempat berkumpulnya debu, serbuk sari, dan jamur.

Hal ini dapat menyebabkan iritasi dan seringnya bersin di pagi hari. Di mana bersin di pagi hari bisa menjadi hal yang wajar.

Terutama jika penyebabnya hanya karena perubahan suhu atau alergen ringan.

Namun, jika kamu merasa ada yang tidak beres atau bersinmu menjadi semakin sering dan mengganggu, penting untuk menjadi perhatian.

Jangan ragu untuk melakukan konsultasi medis untuk mengetahui penyebab dan pengobatannya.

Baca Juga: Cegah Dampak Polusi Udara yang Bahaya untuk Kesehatan, Yuk Ikuti Prokes 6M+1C dari Kemenkes!

Baca Juga: Bisa Sebabkan Pecah Gendang Telinga hingga Patah Tulang, Yuk Stop Kebiasaan Menahan Bersin, Ngeri Banget Efeknya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan