Menu

Bukan Cuma Odol, Ternyata 4 Bahan ‘Aneh’ Ini Kerap Dijadikan Obat Luka Bakar Padahal Dampaknya Berbahaya Lho!

31 Juli 2023 19:50 WIB
Bukan Cuma Odol, Ternyata 4 Bahan ‘Aneh’ Ini Kerap Dijadikan Obat Luka Bakar Padahal Dampaknya Berbahaya Lho!

Ilustrasi luka bakar pada anak (sehatq.com/Edited by Herstory)

3. Es atau air dingin

Mungkin terdengar masuk akal untuk langsung menggunakan es atau air dingin pada luka bakar untuk mengurangi suhu dan mencegah kerusakan lebih lanjut.

Namun, ini dapat memperlambat proses penyembuhan. Paparan suhu ekstrem seperti es atau air dingin dapat menyebabkan kerusakan jaringan yang lebih parah dan merusak sirkulasi darah di area luka bakar.

Nah, itu dia beberapa bahan yang kerap dijadikan obat untuk mengatasi luka bakar. Beauty, jika kamu mengalami luka bakar maka pertolongan pertamanya adalah dengan mengalirkan air suhu ruang di area luka selama 10-20 menit.

Setelah itu, oleskan obat luka bakar sesuai dengan anjuran dokter, ya.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan