Menu

Pentingnya Vitamin D untuk Kesehatan Tubuh, Yuk Pahami Cara Meningkatkannya Secara Alami Moms!

08 Agustus 2023 17:00 WIB
Pentingnya Vitamin D untuk Kesehatan Tubuh, Yuk Pahami Cara Meningkatkannya Secara Alami Moms!

Makanan yang mengandung vitamin D. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Agar tubuh tetap sehat, kita perlu memenuhi kebutuhan nutrisi yang bergizi Moms. Salah satunya yaitu dengan mencukupi kebutuhan vitamin D. Vitamin ini dibutuhkan tubuh untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi, jantung, hingga mencegah kanker.

Selain itu, penggunaan bahan berbahan dasar vitamin D bisa mengenyalkan kulit, meremajakan kulit, bahkan memudarkan kerutan. Untuk mendapatkan vitamin D ada dua cara, yakni dengan menggunakan lampu sinar ultraviolet dan suplemen nutrisi.

Untuk lebih jelasanya, mari kita bedah satu-persatu Moms.

1. Sinar ultraviolet

Lampu sinar ultraviolet B atau (UVB) bermanfaat untuk mencerahkan kulit kamu. Beberapa jenis sinar UVB ini ternyata sangat efektif alam mencerahkan kulit. Namun nyatanya, meskipun memiliki khasiat, penggunaan sinar ultraviolet tidak boleh sembarangan.

2. Suplemen

Asupan vitamin D untuk tubuh juga bisa diperloleh dengan asupan nutrisi, seperi vitamin D3 dan D2. Suplemen vitamin D banyak macamnya, mulai dari pupuk, kapsul, tetes, permen karet dan lain sebagainya.

Sebelum menggunakannya pastkan sudah berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu, ya Moms.

Baca Juga: Bagus untuk Kesehatan Tulang, Intip Rekomendasi Vitamin D yang Terbaik

Baca Juga: Manfaatkan Sinar Matahari untuk Penuhi Kebutuhan Vitamin D Beauty, Besok Pagi Jangan Lupa Berjemur Ya..

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari