Menu

3 Inspirasi Outfit Berkain dan Tetap Stylish, Penampilan Jadi Makin Kece Lho Beauty, Intip Yuk!

16 Agustus 2023 18:30 WIB
3 Inspirasi Outfit Berkain dan Tetap Stylish, Penampilan Jadi Makin Kece Lho Beauty, Intip Yuk!

Peragaan Kain Endek khas Bali yang menjadi koleksi Christian Dior Spring/Summer 2021 dalam acara Paris Fashion Week (KBRI Paris/Edited By HerStory)

Berkain dengan kesan profesional

Bagi para profesional, kain juga bisa mengangkat kesan serius, tapi masih terlihat modis. Lilit kain membentuk rok, padankan dengan dalaman T-shirt maupun kemeja. 

Untuk mengangkat kesan profesional, lapisi dengan blazer ataupun cardigan yang pas di tubuh. Sebagai sentuhan akhir, coba lengkapi tampilan dengan sepatu stiletto dan pouch ataupun office handbag deh, Beauty.

Berkain dengan kesan formal

Berkain memang sudah menjadi pilihan tepat untuk dikenakan di berbagai acara formal. Kamu bisa melilit kain membentuk rok dan dipadankan dengan tunic maupun sleeveless top berdesain peplum. 

Keeleganan total look akan semakin tercipta dari heels tinggi berwarna hitam. Terakhir, lengkapi tampilan dengan menggunakan handbag berukuran kecil ataupun sedang.

Nah, itulah beberapa ide outfit berkain yang bisa kamu gunakan sehari-hari. Semoga menginspirasi kamu untuk terus berkain ya, Beauty!

Baca Juga: Gak Cuma Stylish di Luar Rumah, Ini Rekomendasi Intimate Wear Premium yang Nyaman dan Modern!

Baca Juga: Gak FOMO! Ini 3 Zodiak yang Utamakan Nyaman daripada Viral, Paling Gak Mau Ikuti Tren Fashion! Kamu Banget Gak Beauty?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan