Nikita Willy dan Baby Issa di Momen Festival Zwitsal. (Dok. Istimewa/Zwitsal)
Bahkan partikel garam kering juga dengan lembut merangsang gerakan silla alami tubuh lho Moms. Nah, silla inilah yang membantu menjaga udara bersih dari lendir dan kotoran sehingga kita bisa bernapas dengan mudah.
Garam yang digunakan dalam terapi garam harus batu alami untuk mencapai hasil tebaik Moms.
Meskipun kita tahu konsumsi garam terlalu banyak bisa membahayakan tubuh, namun dalam terapi garam, partikel garam yang dihirup hanya masuk ke sistem pernapasan dan bukan saluran pencernaan.
Kemudian garam ini akan dihilangkan melalui lendir. Jadi tidak ada risiko kesehatan karena partikel garam yang terhirup sangat kecil, Moms.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.