Menu

Akhirnya Muncul Bahas Status, Arya Saloka Umumkan Kalau Dirinya Duda! Benarkah Cerai dari Putri Anne?!

28 Agustus 2023 04:35 WIB
Akhirnya Muncul Bahas Status, Arya Saloka Umumkan Kalau Dirinya Duda! Benarkah Cerai dari Putri Anne?!

Arya Saloka (Instagram/arya_saloka)

Cek Fakta

Dilansir dari cek fakta Suara Linimasa, tak ada bukti valid atas klaim yang menyebut Arya Saloka mengungumkan kalau dirinya sudah duda.

Narator menarasikan soal hubungan Arya Saloka dan Amanda Manopo semakin harmonis. Apalagi setelah keduanya membintangi pemeran utama di sinetron Ikatan Cinta.

Namun, tak ada bukti kuat soal Arya Saloka yang telah mengumumkan jika dirinya sudah duda. Sehingga kebenaran dalam unggahan ini masih diragukan alias tak dapat dipertanggungjawabkan.

Kesimpulan:

Berdasarkan penjelasan di atas, dapat disimpulkan klaim yang menyebut Arya Saloka mengumumkan kalau dirinya sudah duda merupakan informasi keliru alias hoaks.

Baca Juga: Habiskan Waktu Bersama Putri Anne, Arya Saloka Diduga Beri Amanda Manopo Bunga

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan