Menu

Ups! Ternyata Ini Faktor Penyebab Timbulnya Komedo pada Hidung, Hindari Ya Beauty

22 Februari 2021 12:15 WIB
Ups! Ternyata Ini Faktor Penyebab Timbulnya Komedo pada Hidung, Hindari Ya Beauty

Ilustrasi komedo hitam di wajah. (Pinterest/stylecraze.com)

Terus mengonsumsi makanan berminyak 

Tak dapat dipungkiri bahwa makanan yang diolah dengan cara digoreng sangat menggugah selera. Namun, terlalu banyak mengonsumsi makanan yang berminyak dapat meningkatkan produksi minyak pada kulit menjadi berlebih yang tentu saja hal itu dapat mengundang kehadiran komedo pada wajah. 

Kurang minum air putih 

Mengonsumsi air putih dengan cukup dapat membantu merawat kesehatan kulit dari dalam. Jika kebutuhan air dapat tercukupi, maka kulit akan tetap terhidrasi dan dapat mencegah timbulnya komedo. 

Nah, itu dia 4 faktor yang dapat memicu timbulnya komedo pada wajah. Pastikan kamu selalu membersihkan wajah dengan rutin ya beauty

Baca Juga: Alat Penyedot Komedo Efektif Gak Sih Angkat Komedo? Simak Yuk Penjelasannya Berikut Ini

Baca Juga: Kusam dan Komedo Terhempas! 14 Jenis Minyak Bersatu dalam Manyo Cleansing Oil Siap Atasi Masalah Kulit, Cuss Jangan Ragu Double Cleansing!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan