Menu

Gak Ribet, Ini 5 Rekomendasi Olahraga untuk Penderita Diabetes, Nomor 2 Kesukaan Kesukaan Banyak Orang Nih!

09 Oktober 2023 20:30 WIB
Gak Ribet, Ini 5 Rekomendasi Olahraga untuk Penderita Diabetes, Nomor 2 Kesukaan Kesukaan Banyak Orang Nih!

Alat cek gula darah. (Pixabay/Steve Buissinne)

HerStory, Jakarta —

Bagi para penderita diabetes harus berusaha mengubah pola hidup jadi lebih sehat. Maka dari itu, selain harus mengonsumsi makanan sehat, diabetesi pun wajib untuk berolahraga.

Penderita diabetes atau diabetesi perlu melakukan olahraga rutin untuk mengendalikan gula darah dan menjaga berat badan tetap ideal. Ada beberapa jenis olahraga untuk penderita diabetes yang aman dan bermanfaat. Selengkapnya, yuk simak lewat artikel berikut ini!

Berikut jenis olahraga dan tips aman olahraga untuk penderita diabetes. Cek!

Mengutip dari sindikasi konten theAsianparent, inilah berbagai Jenis Olahraga yang Aman untuk Diabetes

1. Jalan Cepat

Jalan cepat adalah salah satu bentuk olahraga yang paling aman bagi penderita diabetes. Ini dapat membantu menurunkan berat badan dan menurunkan kadar gula darah.

2. Senam diabetes

Olahraga untuk penderita diabetes adalah cara yang bagus untuk membantu mengelola kadar gula darah, serta gejala lain yang terkait dengan kondisi tersebut.

Senam diabetes adalah salah satu olahraga aman bagi penderita diabetes untuk dilakukan dan melibatkan kombinasi teknik peregangan, relaksasi, dan pernapasan.

3. Yoga 

Olahraga adalah bagian penting dari rencana manajemen diabetes, dan yoga adalah pilihan baik. Yoga adalah bentuk olahraga relaksasi yang dapat membantu meningkatkan kadar glukosa darah sekaligus meredakan stres.

Baca Juga: Cara Ngemil Aman untuk Penderita Diabetes Tanpa Takut Gula Darah Naik, Terpenting Lakukan Ini Beauty...

Baca Juga: Diabetisi, Catat Nih Waktu yang Tepat Untuk Olahraga agar Efektif Turunkan Gula Darah!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.