Menu

Cocok untuk Hidangan saat Flu dan Batuk, Ini Resep Sup Wonton Udang Ayam yang Hangat dan Bikin Plong Banget! Tambah Jahe Makin Yummy!

10 Oktober 2023 11:35 WIB
Cocok untuk Hidangan saat Flu dan Batuk, Ini Resep Sup Wonton Udang Ayam yang Hangat dan Bikin Plong Banget! Tambah Jahe Makin Yummy!

Chicken Wonton Soup (Instagram/@yscooking)

Cara membuat sup wonton udang ayam 

  1. Campur udang, ayam, daun ketumbar, jahe, saus tiram, shaoxing wine jika pakai, kecap manis, dan gula di dalam mangkuk. 
  2. Letakkan kulit wonton di atas meja bersih. Ambil satu sendok teh adonan isi, letakkan di tengah kulit. 
  3. Ambil kuas makanan dan celupkan ke air, oleskan ke pinggir kulit wonton. Lipat wonton. Lakukan sampai kulit dan adonan wonton habis. 
  4. Rebus kaldu ayam dengan api tinggi sampai mendidih. Kecilkan api. Masukkan jahe, batang ketumbar, kecap asin, dan cuka. Aduk rata. Didihkan.  
  5. Masukkan wonton dan masak selama lima menit atau sampai wonton matang. Tambahkan pakcoy dan masak selama satu menit atau sampai layu. Matikan kompor. 
  6. Sajikan sup wonton di dalam mangkuk. Beri daun bawang dan segera santap selagi hangat.

Baca Juga: Resep Nanban Chicken Renyah dan Gurih, Cocok untuk Menu Buka Puasa!

Baca Juga: 3 Cara Pulihkan Tubuh dari Flu dan Batuk, Gak Perlu Pergi ke Dokter Kok!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan