Menu

Bangun Tidur Tetap Slay, Ini 6 Tips Perawatan Rambut Keriting Agar Tak Mudah Kusut, Mood Auto Baik Seharian!

11 November 2023 18:35 WIB
Bangun Tidur Tetap Slay, Ini 6 Tips Perawatan Rambut Keriting Agar Tak Mudah Kusut, Mood Auto Baik Seharian!

Ilustrasi rambut gimbal (Unsplash/Honey Yanibel Minaya Cruz)

3. Pakai sarung bantal dari kain satin atau sutra

Agar menjaga kelembutan rambutmu hingga esok pagi, kamu bisa ganti sarung bantal yang biasa dengan menggunakan sarung bantal yang berbahan kain sutra atau bisa juga satin.

4. Kepang rambut

Jika kamu tak suka ikat kuncir kuda, maka kamu bisa mengepang rambutmu dengan longgar. Pastikan saat mengepang alurnya searah dengan rambut aslimu, guna adalah untuk mempertegas lekukannya terlihat seperti sudah distyling saat bangun pagi.

5. Beri perawatan minyak ringan pada ujung rambut

Merawat ujung rambut tetap sehat, sebelum tidur kamu bisa mengoleskan minyak yang ringan pada ujung rambutĀ  kemudian dicuci saat bangun pagi nanti. Minyak ringan yang dimaksud sebagai rangkaian perawatan adalah seperti jojoba oil, argan oil, marajuca oil, dan masih banyak lagi.

Nah, itu adalah serangkaian tips yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan rambut ikal yang halus dan tak kusut bahkan saat bangun pagi, semoga membantu.

Baca Juga: Tips Merawat Rambut Keriting agar Tak Mengembang, Beauty Sudah Tahu Belum?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan