Menu

Loyal dan Setia, Ini 3 Zodiak yang Gak Perhitungan dan Usaha Bikin Pasangannya Bahagia! Ada Paksu gak Moms?

17 November 2023 23:15 WIB
Loyal dan Setia, Ini 3 Zodiak yang Gak Perhitungan dan Usaha Bikin Pasangannya Bahagia! Ada Paksu gak Moms?

Ilustrasi pasangan setia (Freepik/EditedByHerstory)

Taurus

Dalam pekerjaan, mereka dikenal sangat loyal begitu pula dalam hubungan asmara. Mereka selalu berusaha untuk melindungi pasangannya dan siap membantu jika tenaga dan materinya diperlukan.

Scorpio

Meski dikenal sangat manipulatif, mereka memiliki sifat yang sangat loyal dan setia jika sudah menjatuhkan hati. Dalam hidupnya, mereka akan selalu membuat pasangannya menjadi prioritas utama dan rela menuruti segala kemauan pasangannya.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan