Konferensi pers konser Rossa di Bandung yang akan menggaet salah satu member Super Junior (dok. istimewa/Herstory)
Semenjak itulah Rossa menjadi semakin dekat dengan para personel Super Junior. Rossa juga pernah menghadirkan Donghae dalam music video “The Heart You Hurt” (Hati yang Kau Sakiti Korean Version) pada tahun 2020. Ryeowook juga membawakan lagu tersebut saat konser tour dunia Super Junior – Super Show 9 di Jakarta pada tahun 2022.
Nah, kalau mau nonton konser Rossa di Bandung, kamu bisa dapatkan tiketnya di website inpiretix.com, lho.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.