Menu

Jangan Ngeyel Beauty! Wajib Hindari Makan Buah saat Sarapan, Ini Lho Ternyata Alasannya!

21 November 2023 20:35 WIB
Jangan Ngeyel Beauty! Wajib Hindari Makan Buah saat Sarapan, Ini Lho Ternyata Alasannya!

Ilustrasi sarapan. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Demi memulai hari dengan energi yang cukup, sarapan adalah hal penting yang jangan sampai ditinggalkan.

Sarapan bertindak sebagai pembentuk utama energy yang diperlukan oleh tubuh setelah waktu istirahat semalaman. Dengan sarapan tubuh akan terisi stamina yang membantu mingkatkan fokus, konsentrasi, dan performa mental serta fisik.

Sejumlah individu memiliki kesehariannya masing-masing, beberapa diantaranya sarapan dengan nasi lengkap dengan lauk pauknya, namun beberapa lainnya biasanya sarapan cukup dengan mengonsumsi buah.

Namun, terdapat beberapa buah yang sebaiknya dihindari saat sarapan karena dapat memberikan dampak negatif lho Beauty khususnya pada sistem pencernaan, buah apa saja itu?

Buah yang Perlu Dihindari Saat Sarapan

Jeruk dan buah asam lainnya

Meskipun jeruk adalah buah yang kaya akan vitamin C dan memiliki manfaat kesehatan yang signifikan, ada beberapa alasan mengapa sebaiknya hindari konsumsi jeruk untuk sarapan, diantaranya.

Baca Juga: Cuma Gegara 5 Buah Ini Lemak Perut Bisa Musnah, Rugi Banget Lho Kalau Gak Coba!

Baca Juga: 7 Buah yang Mengandung Vitamin E, Dijamin Bikin Kulit Makin Sehat dan Kekebalan Tubuh Jadi Meningkat!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza